Implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka

 



Implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Kampus Merdeka adalah kebijakan yang dikeluarkan oleh Kemendikbudristek dengan memberikan hak kepada Mahasiswa untuk mengambil mata kuliah di luar program studi selama 1 semester dan berkegiatan di luar perguruan tinggi selama 2 semester

kebijakan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kompetensi lulusan, baik soft skills maupun hard skills agar lebih siap dan relevan dengan kebutuhan zaman, serta menyiapkan lulusan sebagai pemimpin masa depan bangsa yang unggul dan berkepribadian

UNUSA memiliki dasar pengembangan melalui Kegiatan kurikuler 
1. MK Agama, sebagai MKDU, semua prodi wajib menempuh
2. MK Aswaja, Sebagai MKDU, semua prodi mendapatkan MK
3. MK Kewirausahaan, semua prodi ada MK Kewirausahaan
4. Pancasila, semua prodi mendapatkan MK Pancasila sebagai mana amanat dirjendikti No.435/B/SE/2016
5. Kewarganegaraan, semua prodi mendapaktkan MK pancasila sebagai mana amanat SE dirjendikti NO.435/B/SE/201

UNUSA juga memiliki program studi mayor dan minor, dimana program studi tersebut bisa mengambil 2 jurusan


Lihat juga punya teman saya 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Strategi Menumbuhkan Critical Thinking Ability Untuk Menemukan Solusi Terbaik

Pancasila sebagai dasar pembangunan Indonesia Emas

Peran Mahasiswa Dalam Kepedulian Lingkungan Untuk Kesehatan Dan Perwujudan Indonesia Emas